
HUKUM RASISME DALAM ISLAM
Pengertian Istilah Rasisme Dalam Pandangan/Khazanah Keilmuan Islam Pengertian istilah Rasisme dalam pandangan/khazanah keilmuan islam yaiutu disebut dengan al unsuriyyah yang berarti panatisme golongan atau dalam kata padanan lainnya adalah Ta’asuf, ashabiyyah, alsinnah, alwannun yang berarti mengidentifikasikan/mengidentitaskan dirinya. contohnya yang sedang marak sekarang-sekarang yaitu ujaran Kebencian yang sifatnya rasisme, diantaranya :